Menggandeng Mitra Industri Jurusan DPIB Melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian 2024

Menggandeng Mitra Industri Jurusan DPIB Melaksanakan Uji Kompetensi Keahlian 2024

Blitar – Uji Kompetensi Keahlian (UKK) 2024 merupakan salah satu rangkaian kegiatan untuk menguji kelayakan kompetensi siswa khususnys siswa-siswi kelas XII, Hasil UKK bagi peserta didik akan menjadi indikator ketercapaian standar kompetensi lulusan. Sedangkan bagi stakeholder hasil UKK dijadikan sumber informasi atas kompetensi yang dimiliki calon tenaga kerja.

Pelaksanaan Validasi Naskah Soal Uji Kompetensi Keahlian 2024

UKK 2024 di jurusan DPIB sendiri dilaksanakan selama total 12 hari dengan jumlah peserta 79 siswa, dari 12 hari tersebuat dibagi kedalam 2 sesi yaitu sesi 1 dilaksanakan selama 6 hari mulai tanggal 16 Februari 2024 s.d. 22 Februari 2024 untuk jumlah pesertanya adalah 37 siswa dari kelas XII DPIB 1 kemudian sesi 2 dilakasanakan pada 23 Februari 2024 – 29 Februari 2024 dengan jumlah peserta 42 siswa dari kelas XII DPIB 2.

Pelaksanaan Validasi Naskah Soal Uji Kompetensi Keahlian 2024

Dokumentasi Foto bersama dengan penguji Eksternal dan Internal UKK 2024

Dokumentasi Foto bersama dengan penguji Eksternal dan Internal UKK 2024

Dokumentasi Foto bersama dengan penguji Eksternal dan Internal UKK 2024

Suasana Uji Kompetensi Keahlian Ruang TUK 01

Suasana Uji Kompetensi Keahlian Ruang TUK 02

Suasana Uji Kompetensi Keahlian

Suasana Uji Kompetensi Keahlian

Program Kunjungan Industri dan Study Tour Jurusan DPIB 2024 “Pembelajaran Budaya Industri”

Program Kunjungan Industri dan Study Tour Jurusan DPIB 2024 “Pembelajaran Budaya Industri”

Pasuruan – Kunjungan Industri dan Study Tour 2024 adalah program tahunan dilakukan oleh siswa-siswi jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (DPIB) SMK Islam 1 Blitar. Kunjungan Industri dan Study Tour ini dilaksanakan pada 29-31 Januari 2024. Pada tahun ini Jurusan DPIB melakukan Kunjungan Industri ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan, Solo Tehnopark di Surakarta, Kunjungan Kampus ke Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya dan Study Tour ke Solo & Jogjakarta

Dalam kunjungan industri, siswa diajak untuk melihat bagaimana sebuah perusahaan beroperasi dan bekerja budaya industri. Mereka diberikan sebuah gambaran tentang suatu pekerjaan di bidang keahlian mereka dan mereka juga diberikan gambaran tentang apa yang harus dilakukan dalam dunia kerja.

Berikut adalah foto-foto kegiatan kunjungan industri siswa – siswi kelas XII jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (DPIB) SMK Islam 1 Blitar ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan, Solo Tehnopark di Surakarta, Kunjungan Kampus ke Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya dan Study Tour ke Solo & Jogjakarta

Kunjungan ke Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya

Kunjungan ke Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya

Kunjungan ke Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya

Kunjungan Industri ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan

Kunjungan Industri ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan

Kunjungan Industri ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan

Kunjungan Industri ke PT. Wijaya Karya Beton di Pasuruan

Kunjungan Industri ke Solo Tehnopark Surakarta

Kunjungan Industri ke Solo Tehnopark Surakarta

Kunjungan Industri ke Solo Tehnopark Surakarta

Kunjungan Industri ke Solo Tehnopark Surakarta

Pelaksanaan Program Kunjungan Industri dan Study Tour Jurusan DPIB, 29-31 Januari 2024

Pelaksanaan Program Kunjungan Industri dan Study Tour Jurusan DPIB, 29-31 Januari 2024

Nama Kegiatan: Kunjungan Industri & Study Tour Jurusan DPIB SMK Islam 1 Blitar
Tanggal: 29 - 31 Januari 2024
Lokasi: Lokasi Kunri & Study Tour 2024.
- PT. Wika Beton, Pasuruan.
- Fakultas Teknik, Institute Teknologi Sepuluh November
- Kompleks Makam Sunan Ampel, Surabaya
- TechnoPark, Surakarta
- Sheikh Zayed Grand Mosque, Surakarta
- Wisata Kawasan Merapi, Yogjakarta
- HeHa Sky View, Yogjakarta
Penangung jawab: Mochammad Ade Satria, S.T
Link Pendaftaran: Pendaftaran Kunjungan Industri 2024

Potret Pengantaran Siswa/i Jurusan DPIB Praktik Kerja Lapangan (PKL) 2024

Potret Pengantaran Siswa/i Jurusan DPIB Praktik Kerja Lapangan (PKL) 2024

Blitar, Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan (PKL) Jurusan DPIB sudah dimulai untuk gelombang 01, program Prkatik Pekerja Lapangan atau PKL adalah bentuk penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan kejuruan oleh siswa dengan bekerja secara langsung di dunia usaha. Tujuan dari kegiatan ini adalah memperoleh pengalaman di dunia kerja dan penguasaan keahlian di suatu bidang.

Praktik kerja lapangan menjadi bagian dari Pendidikan Sistem Ganda (PSG) yang biasa dikenal dengan istilah Praktik Kerja Industri (PRAKERIN). Prakerin mulai diberlakukan di Indonesia berdasarkan kurikulum SMK tahun 1994. Dalam dinamikanya, sampai saat ini kurikulum SMK 2013 edisi revisi diberlakukan dengan nama Praktik Kerja Lapangan.

Pengantaran PKL di Grati, Pasuruan, Jawa Timur

Pengantaran PKL di wilayah Blitar, Jawa Timur

Pengantaran PKL di wilayah Blitar, Jawa Timur

Pengantaran PKL di wilayah Malang, Jawa Timur

Pengantaran PKL di wilayah Blitar, Jawa Timur

Pengantaran PKL di wilayah Blitar, Jawa Timur